Mencari Berkah (Tabarruk)

Mencari Berkah (Tabarruk)

Berkah artinya kebaikan yang banyak atau kebaikan yang tetap dan tidak hilang. Keberkahan berasal dari Allah Subhanahu wa Ta’ala. Namun Allah Azza wa Jalla mengkhususkan sebagian berkah-Nya kepada seorang hamba atau makhluk tertentu yang dikehendaki-Nya. Oleh karena itu, seseorang atau suatu makhluk atau benda tidak boleh dinyatakan mempunyai berkah kecuali berdasarkan dalil (dari Al-Qur-an atau … Baca Selengkapnya

Ruqiyah, Tamimah dan Tiwalah

Ruqiyah, Tamimah dan Tiwalah

Ruqiyah, Tamimah dan Tiwalah merupakan istilah yang mungkin beberapa diantara kita sering mendengarnya. Bahkan mungkin salah satu diantara kita pernah melakukan atau mendapatkan ruqiyah, tamimah dan tiwalah. Sahabat muslim, sesungguhnya terdapat hadis Rasulullah yang berhubungan dengan ketiga istilah tersebut, yaitu ruqiyah, tamimah dan tiwalah dan pernyataan Beliau bahwa ketiga hal tersebut adalah termasuk syirik. Ibnu … Baca Selengkapnya

Memakai Jimat / Tamimah berbentuk Gelang, Kalung, Benang, dan Sejenisnya untuk Menangkal Bahaya Adalah Perbuatan Syirik

memakai jimat termasuk syirik

Allāh Azza wa Jalla adalah Dzat yang memberi manfaat dan mudharat. Jika Allāh menghendaki memberikan manfaat kepada seseorang maka tidak akan ada yang bisa mencegahnya. Sebaliknya, ketika Allāh menghendaki untuk menimpakan musibah kepada seseorang maka tidak akan ada yang bisa menolaknya. Dengan keyakinan tersebut maka sudah seharusnya kita sebagai seorang Muslim untuk hanya bergantung kepada … Baca Selengkapnya

Syirik dan Bahaya Syirik

syirik dan bahaya syirik

Syirik merupakan perbuatan atau amalan yang menyekutukan Allāh Subhānahu wa Ta’āla didalam beribadah dan ini merupakan amalan yang sangat Allāh murkai, kebalikan dari Tauhid yang merupakan amalan yang paling Allah cintai. Sebagaimana halnya Tauhid yang wajib kita pelajari, kitapun harus mengetahui perihal syirik, bahaya syirik dan macam-macam syirik. Karena ketidaktahuan kita, bisa menjadikan kita terjerumus … Baca Selengkapnya

Pembagian Tauhid

Belajar Tauhid

Pembagian tauhid merupakan salah satu cara para ulama untuk mempermudah pemahaman bagi orang yang didakwahi maupun orang yang baru mengenal agama Islam. Karena beberapa bentuk pengajaran ilmu tauhid yang ada saat ini dan terjadi diberbagai daerah telah terjadi penyimpangan yang menyebabkan kesalahan fatal terutama penyimpangan aqidah seperti kaum musrikin pada jaman dahulu. Oleh karena itulah … Baca Selengkapnya

Mengenal Arti Tauhid dan Pentingnya Mempelajari Tauhid Bagi Kita dan Keluarga

Belajar Tauhid

Agama Islam merupakan agama yang diturunkan oleh Allah Subhanahu wata’Ala yang merupakan Rabb pencipta alam semesta beserta isinya dengan tujuan untuk keselamatan manusia baik di dunia maupun diakhirat. Didalam agama Islam terdapat berbagai aturan/hukum (law) yang mengatur hubungan antara manusia dengan tuhan dan manusia dengan manusia maupun alam semesta ini, tiada lain agar kehidupan didunia … Baca Selengkapnya

Bagaimana Hukum Shalat Jumat dan Shalat Berjamaah Selama Wabah Covid-19

Bagaimana Hukum Shalat Jumat dan Shalat Berjamaah Selama Wabah Covid-19 ?

Bagaimana Hukum Shalat Jumat dan Shalat Berjamaah Selama Wabah Covid-19 ? | Kangdede.web.id – Wabah Covid-19 atau dikenal dengan virus corona saat ini sudah sangat mengkhawatirkan, khususnya di Indonesia. Berdasarkan pantauan di situs covid19.go.id, sampai dengan saat ini 31 Maret 2020 pukul 15.32, sudah terdapat 1.528 kasus positif covid-19, dengan 136 meninggal dan 136 sembuh. … Baca Selengkapnya

7 Syarat Kalimat Tauhid “Laa Ilaaha Illallooh” لا إله إلا الله

7 syarat kalimat tauhid

Al-Hasan Al-Bashri bertanya kepada Farozdaq yang sedang mengubur isterinya: ما أعددت لهذا اليوم؟  قال : شهادة أن لا إله إلا الله منذ سبعين سنة، فقال الحسن : “نعم العدة لكن لـ « لا إله إلا الله » شروطا “Apa yang engkau persiapkan untuk hari ini (kematian)? Dia menjawab, “Syahadat (persaksian) laa ilaaha illallooh semenjak 70 … Baca Selengkapnya