OneDrive Desktop Client untuk Linux Debian dan Ubuntu

OneDrive Desktop Client untuk Linux Debian dan Ubuntu | Kangdede.web.id – OneDrive adalah nama resmi dari Microsoft OneDrive yang merupakan layanan komputasi awan (cloud computing) yang memungkinkan penggunannya mengunggah dan mensinkronisasi berkas ke suatu penyimpanan awan dan kemudian mengaksesnya melalui web browser atau perangkat tertentu. OneDrive yang sebelumnya juga dikenal dengan nama SkyDrive, Windows Live SkyDrive, dan Windows … Baca Selengkapnya

Download Debian 8.7.1 Live Non Free

Download Debian Non-Free

Download Debian 8.7.1 Live Non Free | Kangdede.web.id – Beberapa waktu yang lalu, Kangdede mengupas sebuah distribusi Linux buatan Indonesia, yaitu BlankOn Linux 10 Tambora. Kangdede sempat menggunakan beberapa minggu, tapi tidak tahu kenapa hati ini tidak tahan untuk kembali lagi ke Debian 😀 Entah karena Cinnamon nya atau apa, Kangdede juga tidak tahu. Ada … Baca Selengkapnya

Cara Membuat Bootable Flashdisk Linux Blankon

membuat bootble flasdisk linux blankon dengan rufus

Cara Membuat Bootable Flashdisk Linux Blankon | Kangdede – Pada kesempatan yang telah lalu Kangdede membagi pengalaman Cara Install Linux Blankon 10 Tambora. Dalam tutorial tersebut Kangdede menggunakan USB Flashdisk yang bisa di booting langsung dan menjalankan sistem operasi Linux BlankOn 10 Tambora. Mungkin diantara Sobat yang sudah membaca ada yang belum mengerti cara membuat … Baca Selengkapnya

7 Langkah Cara Install Blankon 10 Tambora

7 langkah cara install blankon 10 Tambora

7 Langkah Cara Install Blankon 10 Tambora | Kangdede – BlankOn 10 Tambora telah dirilis pada tanggal 5 Januari 2017 yang lalu oleh Tim Pengembang BlankOn Linux. Setelah icip-icip dengan versi live melalui FlashDisk. Akhirnya Kangdede memutuskan mengganti Debian 8.6 yang sudah bersemayam terlebih dahulu pada netbook Acer Aspire One 725. Keputusan ini diambil karena … Baca Selengkapnya

Blankon 10 Tambora, Distribusi Linux Indonesia Untuk Dunia

Blankon 10 Tambora

Blankon  10 Tambora, Distribusi Linux Indonesia Untuk Dunia | Kangdede – Sebuah kejutan diawal tahun 2017 ini ketika membuka situs distrowatch.com, Kangdede menemukan sebuah artikel rilis linux yang sudah lama dikenal namun Kangdede kira sudah mati alias tidak ada pengembangan lagi. Setelah terakhir Blankon versi 9 dengan nama Suroboyo yang dirilis 15 Februari 2014, akhirnya … Baca Selengkapnya